Makalah Generator DC (Pengertian, Prinsip Kerja, Konstruksi dan Aplikasi)

Thursday, June 13, 2013

Makalah Generator DC (Pengertian, Prinsip Kerja, Konstruksi dan Aplikasi)


Generator DC merupakan mesin DC yang digunakan untuk mengubah energi mekanik menjadi energi listrik. Secara umum generator DC adalah tidak berbeda dengan motor DC kecuali pada arah aliran daya. Berdasarkan cara memberikan fluks pada kumparan medannya, generator arus searah (DC) dapat dikelompokkan menjadi dua yaitu generator berpenguatan bebas dan generator berpenguatan sendiri.



Generator DC berpenguatan bebas merupakan generator yang mana arus medannya di suplai dari sumber DC eksternal. Tegangan searah yang dipasangkan pada kumparan medan yang mempunyai tahanan akan menghasilkan arus dan menimbulkan fluks pada kedua kutub. Tegangan induksi akan dibangkitkan pada generator.

Selengkapnya bisa di download di Mediafire

0 komentar :

Post a Comment